Para Aperatur Sipil Negara (ASN) Pemkab Jember Mulai Aktif Bekerja Kembali

    Para Aperatur Sipil Negara (ASN)  Pemkab Jember Mulai Aktif Bekerja Kembali

    JEMBER - Bupati Jember Hendy Siswanto di hari pertama kerja keliling Anjangsana ke OPD, beberapa diantaranya ke Disnaker, Dishub, Dispendik, DLH, RSD.dr, Soebandi, Dinkes.DPRKPCK. Para ASN mulai aktif bekerja kembali hari ini, Rabu 26 April 2023.

    Bupati Jember Hendy Siswanto selain anjangsana, beliau menyalami dan memohon maaf kepada para ASN dan karyawan di masing-masing OPD. “Biasanya para ASN dikumpulkan di Gedung Pendapa untuk halal bihalal dan saya melihat kawan-kawan sudah capek, jadi kami yang berkeliling ke OPD-OPD, ”ujar Bupati Hendy.

    Pada hari pertama kerja tidak ada satu pun yang membolos hari ini, Bupati Hendy bersyukur atas hal itu dari 22 ribu lebih ASN Pemkab Jember. Ini merupakan wujud komitmen nyata dalam melayani masyarakat. (bgasJember)

    publik jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Pimpin Rakor Persiapan...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Kembali Melaksanakan Anjangsana...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Kodim 0824/Jember Gelar  Do'a dan Dzikir Bersama untuk Keselamatan Bangsa, Memperingati  Maulid Nabi Muhammad SAW dan HUT TNI Ke 78
    Koramil 0824/03 Kalisat Gerak Cepat Tangani Dampak Puting Beliung di Desa Plalangan
    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Babinsa Sebanen Kormail 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Lapangan Olah Raga
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Latihan PBB Pelajar SMK Adimyati, Wujudkan Disiplin Siswa
    Muspika Bangsalsari Bersama Perangkat Pilkada Tingkat Kecamatan, Apel Kesiapan Pengamanan Pendistribusian Logistik Tingkat PPK Ke PPS 
    Resahkan Masyarakat, Polres Jember Tindak Pelaku Balap Liar
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Koramil 0824/08 Mayang Berikan Materi Wasbang dan PBB pada MPLS SMPN 1 
    Pawas TMMD Ke 117 Kodim 0824/Jember Ikuti Kegiatan Musdes Desa Klungkung. Tentukan Batas Desa
    Dandim 0824/Jember Sambut Kedatangan Dirlat Kodiklat TNI, di Badara Noto Hadinegoro

    Tags